SEKILAS INFO
  • 2 tahun yang lalu / DIRGAHAYU HARI ULANG TAHUN KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA KE-77 TAHUN 2022, PULIH LEBIH CEPAT BANGKIT LEBIH KUAT
  • 3 tahun yang lalu / Selamat datang di website resmi PCNU MUSI BANYUASIN ; pcnumuba.or.id
WAKTU :

Bendahara PWNU Sumsel Hernoe Roesprijadji Mampir diKediaman Ky. Sirojuddin

Terbit 12 Oktober 2023 | Oleh : Admin PCNU Muba | 2900 Views | Kategori : BERITA
Bendahara PWNU Sumsel Hernoe Roesprijadji Mampir diKediaman Ky. Sirojuddin

pcnumuba.or.id – Babat Toman- Pembina PW Ansor Sumsel Hernoe Roesprijadji sekaligus Bendahara PW NU Sumsel dan Penasehat PW RMI NU Sumsel bersilaturahim sekaligus nyate dikediaman Ky. Sirojuddin Ketua Tanfidziyah MWCNU Babat Toman sebelum bertolak menemui gus Fariz di Musi Rawas. Rabu, 11/10/2023

Dalam pertemuan tersebut, Hernoe disambut baik dengan suasana yang hangat dan penuh canda tawa. Pertemuan kali ini merupakan salah satu bentuk silaturahmi sekaligus sowan kepada kiyai untuk meminta doa.

Menanggapi hal tersebut Ky. Sirojuddin mengungkapkanh ” Alhamdulillah saya ucapakn terimakasih atas silaturahimnya bapak Hernoe Roesprijadji Bendahara PWNU Sumsel nyate dan diskusi yang sangat bermanfaat , jarang-jarang kedatangan tamu agung lho..ungkapnya

yai Gondrong menambahkan, harapan saya pak Hernoe sekaligus Caleg DPR RI dapil sumsel 1 Dari PKB Semoga makin sukses, berkah dan bisa bermanfaat untuk kemajuan Nahdlatul Ulama di sumatera selatan, harus kita ketahui lahirnya PKB untuk mewujudkan cita-cita menitik beratkan pada pesantren dan madrasah diniyah sebagai cikal bakal kemurnian aswaja nahdliyah kedepan.

Sebelumnya“TUGELIT” WUJUDKAN SISWA SMAN 1 SANGA DESA YANG LITERAT, CERDAS, DAN BERKARAKTER SesudahnyaKemenag Muba Mulai Verifikasi Data Calon Jama’ah Haji

Berita Lainnya

0 Komentar

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.